Cara Mudah Menaikkan Limit kartu Kredit

Cara Mudah Menaikkan Limit kartu Kredit

Di zaman modern yang serba instan ini manusia dipermudah dalam melakukan banyak hal, salah satunya adalah dipermudah dalam melakukan transaksi pembayaran. Saat ini banyak orang yang memilih melakukan pembayaran dengan menggunakan kartu kredit, labih simple dan lebih mudah. Dengan menggunakan kartu kredit maka orang tidak perlu membawa uang tunai dalam jumlah banyak, hal ini pastinya lebih aman.Kartu kredit memiliki banyak sekali kegunaan, diantaranya adalah untuk untuk transaksi pembayaran ketika anda belanja di swalayan atau toko besar, bisa juga digunakan untuk pembayaran tagihan listrik, air, dan lainnya.

Dengan menggunakan kartu limit maka anda akan mendapatkan banyak sekali manfaat, namun anda harus membayar tagihan kartu kredit agar tidak mudah terjerat hutang. Sekarang ini ada banyak orang yang ingin mengetahui apakah limit kartu kredit bisa dinaikkan atau tidak, tiap- tiap bank memiliki aturannya sendiri- sendiri, namun anda bisa mencoba beberapa cara untuk menaikkan limit kartu kredit.

Inilah Cara Mudah Menaikkan Limit Kartu Kredit

Untuk anda yang ingin menaikkan limit kartu kredit, perlu mengetahui beberapa cara untuk menaikkan kartu limit tersebut, cara yang bisa anda lakukan adalah :

  1. Pilih bank yang core business : kartu kredit

Pilihlah bank yang berbisnis khusus untuk kartu kredit, karena tidak semua bank menjurus khusus ke kartu kredit, banyak bank yang ada disekitar kita yang lebih fokus kepada bidang lain seperti KPR, kredit korporasi, produk derivative, dan lain sebagainya

  1. Pilih bank yang memiliki modal besar
Baca Juga:  7 Tips Mudah untuk Keamanan Kartu Kredit Anda

Pilihlah kartu kredit yang berasal dari bank besar, bank besar bukan ditentukan dari gedung atau penampakan yang besar, namun bank yang memiliki modal besar.

  1. Menggunakan kartu kredit diatas 1 tahun

Selanjutnya adalah pastikan anda merupakan pelanggan atau nasabah yang sudah menggunakan kartu kredit selama satu tahun lebih, dengan begitu maka bank kartu kredit anda sudah tahu seperti apa stastik pola pembayaran, perputaran uang, dan penggunaan kartu kredit, jika bank sudah paham dan percaya dengan anda maka bank tidak segan untuk menaikkan kartu limit anda.

  1. Bayar tagihan minimum payment

Jika kita sudah memilih bank besar yang lebih fokus dengan kartu kredit maka langkah selanjutnya adalah kita bisa memakai dengan maksimum kartu kredit namun ketika tagihan akan segera tiba maka anda harus bisa membayar minimum payment, dengan begitu maka bank akan percaya dengan anda, bahkan jika anda sudah terbiasa dengan hal diatas, maka limit akan naik dengan sendirinya.

  1. Jangan sampai telat dalam membayar tagihan kartu kredit

Selanjutnya adalah untuk menaikkan limit kartu kredit jangan sampai anda memiliki catatan minus, pastikan anda untuk membayar tagihan dengan tepat waktu, jika kita sering telat, bukan hanya kartu akan susah menaikkan limit kita, namun kita juga akan merasakan kerugian lainnya. Simak informasi lainnya.

  1. Telephon bank untuk kenaikan limit
Baca Juga:  Jenis-Jenis Kartu Kredit Yang Perlu anda Ketahui

Selanjutnya adalah telephone bank untuk meminta kenaikan limit, namun pastikan anda sudah melakukan cara diatas, dengan begitu maka anda bisa mendapatkan kenaikan limit dengan mudah.

Dengan cara diatas, maka anda bisa menaikkan limit kartu kredit yang anda miliki, jika cara diatas tidak mempan maka silahkan tutup kartu kredit dang anti yang baru yang memiliki kenaikan kartu limit lebih tinggi. Dalam penggunaan kartu kredit memang banyak sekali manfaatnya, namun jangan sampai anda terjebak dan memiliki banyak utang, bijaklah dalam menggunakan kartu kredit.